4 Apr 2011

Mengenal Rumah Gadang,Rumah Tradisional Warisan Budaya Minang

Rumah Gadang
Apo kaba awak sekalian Hari ko?
Sejenak sahabat berfikir,hem,bahasa apakah itu?yang jelas salah satu bahasa daerah Indonesia,bukan bahasa Negara Lainnya yah,hehehe .Itulah salah satu kalimat dari bahasa Minang,Kampuang halamanku.Yah bicara tentang budaya,bukan ingin bersikap daerahisme,tetapi hanya memperkenalkan budaya daerah saya,dan mungkin juga termasuk para sharelikers yang berasal dari Tanah minang,agar dapat mengingat kembali budaya nya,melepas sebentar rasa kerinduan terhadap kampung halaman,karena sudah lama di tanah perantauan,seperti saya juga.

Oke,bicara tentang Minangkabau,tentunya para sharelikers sekalian tentu teingat dengan cerita Malin Kundang,Danau singkarak,Bukittinggi,Jam gadang,bareh Solok(beras Solok),Karupuak Sanjai(kerupuk Sanjay),dan tentunya Rumah yang bertanduk seperti Kerbau,yakni Rumah Gadang.
Lukisan rumah gadang

Rumah gadang foto zaman dulu
Rankiang
Ukiran pada rumah Gadang



Sumber : http://melayuonline.com

Tampilan terbaik menggunakan Google chrome dan Mozilla +5 layar 1280x854

No comments:

Post a Comment